Selamat Datang Di Motivasi Yang Akan Mengubah Pola Pikir Anda

Banyak kejadian kecil yangtanpa kita sadari dapat mengubah tindakan kita. Mulai dari pengambilan keputusan, penentuan penyelesaian masalah, mengambil tindakan baik atau buruk sampai pada akhirnya menuju masa depan Anda ragu untuk memutuskan sesuatu.
Tidak usah ragu dan bimbang bahasa anak muda sekarang gak usah "GALAU", karena Anda tidak salah memilih dalam mengunjungi dan mencari informasi tentang sekelumit motivasi pencerahan diri yang membawa Anda membuka fikiran lebih luas ke masa depan yang lebih baik.
Untuk itu baca-baca-dan baca lebih banyak motivasi diri dari berbagai sumber, salah satunya sekarang sedang Anda baca di sini.
Selamat membaca para bloger setia...

8 Feb 2012

Senyum Itu Harus Dibuang

Buanglah senyum Anda sesering mungkin kepada siapa saja Loh kok gitu ??? YA! Senyum merupakan Hypnosis sederhana yang pasti cepat dan tepat untuk diikuti. Senyum juga bisa membuat orang lain dengan cepat menanggapi respon yang baik. Pasti Anda pernah mendengar istilah The Power Of Smile bukan ? Banyak sekali buku-buku yang membahas keajaiban dari sebuah senyuman, entah senyum itu senyum geli, senyum menghina, senyum bahagia, senyum riang atau senyum yang menggambarkan semua perasaan emosi pada saat itu juga. Nah jangan salah kawan, salah satu yang membawa orang untuk sukses itu ialah dengan senyuman. Kan senyum itu gratis, gak dilarang lagi. Seandainya dikeluarkan UU Dilarang senyum sembarangan, mau kita semua cemberut aja setiap hari ? Bir cepet tua kale... ahahaha...

Nah, karena tidak ada larangan senyum maka kita semua harus bisa tersenyum dalam keadaan sedih sekali pun, karena kekuatan senyum akan melunturkan kesedihan sebesar apapun. PERCAYALAH. dan kawan-kawan juga pasti pernah liat, baca dan mendengar "senyum adalah sebagian dari ibadah". la wong Agama saja sudah membuat senyum sebagai salah satu ibadah ya pasti dapat pahala THO ??

Di sini kawan-kawan diajak untuk bisa tersenyum dengan bangga kalau disapa, dipuji, ditegur, bahkan dihina sekalipun. Percaya deh kalau ada yang mengata-ngatai Anda dan Anda membalasnya dengan senyuman termanis yang pernah Anda miliki, gak lama lagi orang yang mengejek Anda akan segan dan berteman terhadap Anda. Sakit hati memang ia kalau dikatain orang, tapi lebih sakit lagi kalau kita membalas perbuatan dia terhadap kita. Jelas akan terjadi permusuhan, pertengkaran dan gak tanggung-tanggung nyampe bawa-bawa nama keluarga akhirnya masuk penjara, lebih parahnya lagi banyak yang ngelayat. Beeee... kalau begitu ma udah merusak nama baik.
Coba inget and lakuin aja deh, orang marah-marah ya biarin aja trus law tanggapin ya pek senyuman termanis yang pernah ada, yakin deh marahnya luntur seketika.. ASEK...

Nah, jadi buanglah senyum Anda kepada siapa saja agar orang bisa ramah kepada Anda

salam CIUM salam SUKSES
...Create Inspiration Your Mind...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih jika Anda bersedia menanggapi tulisan pada Blog Ini
Salam CIUM salam BAIK
...Create Inspiration Your Mind...